Organizations

0 comments

AusAID (Australia-Indonesia Institute)
Jl. H.R. Rasuna Said Kav C15-16 Kuningan Jakarta 12940
T: 2550-5556
F: 2550 5582
ausaid.jakarta@dfat.gov.au
www.indo.ausaid.gov.au

About Living in Jakarta

0 comments

Living in Jakarta was inspired by Living in Indonesia, A Site for Expatriates. So here we're talking about them, not about us...

It is a good —no, actually it is the best resource we have ever found— for any foreigner to get information about living in Indonesia. We wish Government of Jakarta have a website with similar approach like Living in Indonesia, to serve its citizens.

Established since 1997 by the Expat Web Site Association. They compiled information from many sources, taking care to be reliable, accurate and up dated daily.
There are extensive information, cleverly organized, about anything you need. From the momment you plan to live in Indonesia this website would be able to guide you on the right track. Procedures, services, housing, and many others explained in a very clear and easy-to-understand way. They said the writers are seasoned veterans in Indonesia and endeavor to provide as wide a view on each subject as possible.

Living in Indonesia also have thousands essential tips and stories about living in Indonesia. If any expat need anything, or having any problem, just visit the site. Didn’t find the answer or solution? There is Expat Forum where you can post the problem and get respons from the member of community.

Newcomers to Jakarta will not worry very much, they will be assisted by people who have experienced the same problem and will understand any question even the silly one.
Just have in mind when reading the opinions and commentary, they have stressed that it does not make any recommendation upon which you can rely without further personal consideration.

So what Living in Jakarta will do if Living in Indonesia already have all information?
You'll find out by browsing us. Of course it takes time to recognize our character. Hope you'll like Living in Jakarta.

Salam Bataviase

0 comments

Edisi ini terbit saat Jakarta dilanda kemasgulan atas ketakberdayaan menyambut ritual banjir. Kami turut prihatin atas penderitaan ratusan ribu warga kota, semoga diberi ketabahan dalam menjalani cobaan berat ini dan diberi kemudahan dalam memulihkan diri. Amin.

Banjir sementara ini tidak lagi dibahas, selain sudah dipaparkan berlembar-lembar di edisi lalu, juga karena Bataviase Nouvelles berupaya hanya melaporkan hal-hal yang akan terjadi.
Bukan. Bukan ramalan, tetapi agenda kegiatan —kalender acara serta persiapan-persiapan dalam penyelenggaraannya.

Di bulan ini ada tonggak peristiwa penting: Hari Pers Nasional.
61 tahun lalu diselenggarakan kongres pertama Persatuan Wartawan Indonesia di Solo. Namun jika kita melongok lebih jauh ke belakang, tepat seratus tahun lalu, ada tonggak peristiwa yang jauh lebih berarti bagi pers dan bangsa Indonesia, yaitu terbitnya Medan Prijaji, sebuah koran yang diterbitkan, diawaki, bahkan dimodali oleh bangsa Indonesia untuk pertama kalinya. Adalah suatu fenomena menarik bahwa sejak itu pers berperan besar dalam pembentukan bangsa dan bahasa Indonesia. Hal itu bisa Anda simak di seratus frontpage koran-koran Indonesia yang kami tampilkan, dimulai dari Medan Prijaji hingga kini. Tema cover story edisi ini menyajikan fragmen perkembangan pers Indonesia.

Sepanjang Februari ini juga ada persiapan untuk sebuah perhelatan besar: para musisi jazz sedunia akan datang menghibur Jakarta di awal Maret. Kami suguhkan panduan acara secara rinci agar Anda bisa memilah dan merancang waktu Anda se-efisien mungkin saat menyaksikan sekitar seribu musisi itu beraksi.

Di rubrik kota tua kita bertemu dengan dua warga asing yang mencintai Jakarta: Scott Merrillee dari Australia —kebetulan ia berkunjung, mencoba menapak tilas kota tua sesuai buku yang disusunnya. Orang kedua adalah Max de Brujin dari Belanda, ia menulis untuk Anda tentang fakta-fakta yang diperolehnya mengenai area sekitar terowongan penyeberangan orang di depan stasiun Kota.

Di Bataviase Specials, ada laporan khusus tentang lika-liku bisnis barang antik di Jakarta, selain itu juga banyak informasi mengenai peristiwa-peristiwa budaya lain yang akan digelar di Jakarta seperti: balet Sleeping Beauty dari Rusia, film, pameran, konser musik, dan tentunya juga Imlek.

Selamat menikmati, dan kami haturkan Gong Xi Fa Cai bagi semua yang merayakannya.

Salam Bataviase.

Search result